Doa Agar Suami Tunduk Kepada Istri - Hai sobat danifin, Tentunya dalam kehidupan berumah tangga, terkadang ada saja masalah yang ditemui oleh sepasang suami istri. Perbedaan pendapat antar keduanya sering kali menjadi persoalan utama. Bagaimana pun, dua isi kepala tak dapat disatukan begitu saja, benar tidak? Semua tentunya butuh proses dan waktu.
Latinnya : Allahummaj'alni mahbuuban 'inda zaujii, birohmatika yaa arhamarroohimiin.
Artinya : Ya Allah, jadikanlah hamba ini semakin dicintai oleh suami, maka dengan rahmat-Mu, wahai Dzat yang Maha Penyayang.
Doa agar suami tunduk kepada istri di atas adalah perwujudan ikhtiar yang dapat kita lakukan. Bacalah doa tersebut setiap kali anda selesai melaksanakan shalat fardlu atau sholat hajat. Jika niat kita baik, niscaya Allah akan memberikan petunjuk, sehingga suami kita dapat menuruti perkataan istrinya dan mau membuang egonya sendiri.
Pertama, jadilah istri yang terlihat tangguh di hadapan suami. Belajarlah untuk tidak gampang mengomel, marah, atau menyalahkan suami Anda karena semua itu justru dapat membuat ia semakin keras dan membatu hatinya. Jika sesuatu dapat anda kerjakan sendiri, kerjakanlah! Suami Anda akan menilainya dan sedikit demi sedikit menyadari bahwa Anda memang wanita yang terbaik untuknya.
Kedua, berusahalah agar anda untuk menjadi teman terbaiknya. Teradang ada pula suami yang menganggap istri hanyalah sebagai istri. Sementara untuk curhat atau meminta pendapat, ia justru mendatangi teman atau keluarganya. Hal inilah yang akan semakin membuat sikap keras dan acuhnya bertambah kepada kita. Oleh karena itu, menjadi lebih perhatian padanya dapat menjadi solusi untuk mengikis jarak antara Anda dengannya. Jadilah anda tempat curhat terbaik dan berikan kenyamanan untuknya.
Ketiga, jangan mempergunjingkan keburukan suami Anda pada tetangga, keluarga, atau orang lain. Selain karena hal tersebut merupakan salah satu perbuatan dosa lho ya, ia juga tidak akan membantu menyelesaikan masalah Anda. Keempat, selalu tawakal dan berserah diri karena Allah adalah sebaik-baiknya penolong. Yang jelas jangan pernah anda membantah suami karena betapapun yang wajib tunduk dan patuh adalah kita selaku istri. Berdoa agar suami dapat menjadi lebih baik sikapnya dan berharap semoga pintu hatinya dapat terbuka.
Nah, demikian yang dapat saya sampaikan dari artikel ini tentang doa agar suami tunduk kepada istri lengkap dengan tips-tips yang dapat dilakukan agar suami nurut perkataan istri. Semoga niat baik anda untuk mencapai suatu rumah tangga yang sakinah, mawadah, dan warohmah dapat diijabah dan dikabulkan oleh Allah. Aamin Ya Robbal Alamiin.
Doa Agar Suami Tunduk Kepada Istri
Adapun sebagai seorang istri, wajib lho hukumnya bagi kita untuk patuh, tunduk, dan menurut dengan apa yang menjadi keinginan seorang suami. Walaupun begitu, apabila keinginan suami menurut kita adalah sesuatu yang salah, anda pun sebagai istri boleh menyampaikan pendapat dan gagasan kita agar ia mau merubah keputusannya. Tetapi, setelah gagasan dan harapan yang kita sampaikan diacuhkan begitu saja oleh dia tanpa menimbang sisi baik dan buruknya, kita tidak boleh membantahnya lho. Berserah diri /Tawakkal kepada Allah dan mohon agar diberi yang terbaik adalah cara yang sebaiknya anda lakukan sebagai seorang muslimah sejati. Dan doa agar suami tunduk kepada istri berikut ini mungkin dapat menjadi salah satu ikhtiar yang terakhir untuk mengubah sikap suami yang keras menjadi lebih lembut dan dapat memahami keinginan kita sebagai istrinya.Latinnya : Allahummaj'alni mahbuuban 'inda zaujii, birohmatika yaa arhamarroohimiin.
Artinya : Ya Allah, jadikanlah hamba ini semakin dicintai oleh suami, maka dengan rahmat-Mu, wahai Dzat yang Maha Penyayang.
Doa agar suami tunduk kepada istri di atas adalah perwujudan ikhtiar yang dapat kita lakukan. Bacalah doa tersebut setiap kali anda selesai melaksanakan shalat fardlu atau sholat hajat. Jika niat kita baik, niscaya Allah akan memberikan petunjuk, sehingga suami kita dapat menuruti perkataan istrinya dan mau membuang egonya sendiri.
Tips Agar Suami Nurut Perkataan Istri
Bila Anda memiliki suami yang watak dasarnya memang keras dan selalu saja ingin menang sendiri sehingga tidak dapat diajak berdiskusi saat menyelesaikan masalah. Ada baiknya jika anda sedikit demi sedikit mengubah wataknya itu. Watak tentunya sulit dirubah, tapi bukan tidak mungkin jika kita dapat telaten dan punya keinginan yang kuat. Selain memanjatkan doa agar suami tunduk kepada istri yang lafalnya telah saya sampaikan di atas tadi, baik setelah sholat atau kapan pun selagi anda sempat. Kami juga menganjurkan Anda supaya melakukan tips-tips di bawah ini sebagai bentuk usaha merubah sikap suami yang keras.Pertama, jadilah istri yang terlihat tangguh di hadapan suami. Belajarlah untuk tidak gampang mengomel, marah, atau menyalahkan suami Anda karena semua itu justru dapat membuat ia semakin keras dan membatu hatinya. Jika sesuatu dapat anda kerjakan sendiri, kerjakanlah! Suami Anda akan menilainya dan sedikit demi sedikit menyadari bahwa Anda memang wanita yang terbaik untuknya.
Kedua, berusahalah agar anda untuk menjadi teman terbaiknya. Teradang ada pula suami yang menganggap istri hanyalah sebagai istri. Sementara untuk curhat atau meminta pendapat, ia justru mendatangi teman atau keluarganya. Hal inilah yang akan semakin membuat sikap keras dan acuhnya bertambah kepada kita. Oleh karena itu, menjadi lebih perhatian padanya dapat menjadi solusi untuk mengikis jarak antara Anda dengannya. Jadilah anda tempat curhat terbaik dan berikan kenyamanan untuknya.
Ketiga, jangan mempergunjingkan keburukan suami Anda pada tetangga, keluarga, atau orang lain. Selain karena hal tersebut merupakan salah satu perbuatan dosa lho ya, ia juga tidak akan membantu menyelesaikan masalah Anda. Keempat, selalu tawakal dan berserah diri karena Allah adalah sebaik-baiknya penolong. Yang jelas jangan pernah anda membantah suami karena betapapun yang wajib tunduk dan patuh adalah kita selaku istri. Berdoa agar suami dapat menjadi lebih baik sikapnya dan berharap semoga pintu hatinya dapat terbuka.
Nah, demikian yang dapat saya sampaikan dari artikel ini tentang doa agar suami tunduk kepada istri lengkap dengan tips-tips yang dapat dilakukan agar suami nurut perkataan istri. Semoga niat baik anda untuk mencapai suatu rumah tangga yang sakinah, mawadah, dan warohmah dapat diijabah dan dikabulkan oleh Allah. Aamin Ya Robbal Alamiin.